28 Perusahaan Hadir Dalam Job Fire 2018, Ini Harapan Pemkab Siak

Pencari kerja memadati tempat pelaksanaan Job Fair 2018 di Siak/lin
"Job Fair ini yang ke-4 kalinya dilaksanakan,saya berharap,dengan adanya Job Fair ini, para pencari kerja bisa langsung datang dan melamar pekerjaan sesuai dengan kebutuhan dan keahliannya,kesempatan ini jangan sampai dilewatkan bagi para pencari kerja," pungkasnya.(***)
R24/lin