Menu

Berkas Lengkap, Lima Tersangka Korupsi Drainase Segera Disidang

TIM BERKAS 36 26 Dec 2018, 18:11
Dua dari Lima Tersangka Dugaan korupsi Pembangunan Drainase Paket A tengah diperiksa di Kejari Pekanbaru. Foto. Amri
Dua dari Lima Tersangka Dugaan korupsi Pembangunan Drainase Paket A tengah diperiksa di Kejari Pekanbaru. Foto. Amri

Drainase Paket A dibangun dari simpang Jalan Riau - Simpang SKA Pekanbaru. Proyek dianggarkan dari APBD Provinsi Riau Tahun Anggaran (TA) 2016  pada Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Sumber Daya Air Riau dengan nilai pagu paket Rp14.314.000.000. 

PT Sabarjaya Karyatama merupakan pelaksana pekerjaan. Adapun nilai penawaran yang diajukan PT Sabarjaya Karyatama adalah Rp11.450.609.000.

Akibat perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 2 dan Pasal 3 Undang-undang (UU) Tahun 1999 sebagaimana diubah dan ditambah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.

Halaman: 23Lihat Semua