Menu

Kadin Inhil Tinjau Cara Pengolahan Kopra Putih Berkualitas Ekspor di Kecamatan Kempas

Ramadana 28 Feb 2019, 16:27
Kadin Kabupaten Indragiri Hilir melakukan kunjungan ke perusahaan Kopra Putih /rgo
Kadin Kabupaten Indragiri Hilir melakukan kunjungan ke perusahaan Kopra Putih /rgo

Sementara itu, Satya Tuhu Eksportir Kopra Putih sangat menyambut baik atas kunjungan yang dilakukan oleh Kadin Inhil. Dengan kunjungan tersebut, dia berharap Kadin Inhil membuat gebrakan baru untuk meningkatkan perekonomian masyarakat.

“Saya cukup apresiasi kunjungan Kadin. Untuk input kedepan supaya kadin bisa berbuat lebih baik dan tepatguna untuk produktivikas perkelapaan di Inhil ini. Saya harapkan dengan adanya masukan-masukan dari bawah secara transparan dan kadin menyerap secara langsung. Saya berharap membuat satu gebrakan-gebrakan yang sangat berpotensi untuk meningkatkan harga kelapa sehingga bisa menaikkan ekonomi masyaraka,” sebutnya.

Dia juga menyatakan bahwa pihaknya memiliki komitmen untuk melakukan pembinaan kepada petani kelapa khususnya yang ingin produksi kopra putih.

"Kami mendorong agar petani memiliki daya saing dan mampu memproduksi kopra berstandar ekspor," paparnya.

Disamping itu, dia juga berpesan agar pemerintah daerah untuk lebih proakrif dalam setiap kegiatan-kegiatan petani.

“Untuk pemerintah kami pengen pemerintah proaktif dalam setiap kegiatan dari mulai petani mulai tata kelola lahan, tata kelola pasca panen, dan tata kelola niaganya. Dengan demi kian pemerintah akan mengerti apa yang dibutuhkan dibutuhkan dan apa yang diperlukan petani, pengusaha dan semua masyarakat yang ada di Inhil,” tukasnya.(***)

Halaman: 123Lihat Semua