CD RAPP Menyentuh Masyarakat Lubuk Jering
General Manager Stakeholder Relation RAPP, Wan Jakh
menjelaskan rumah suluk ini bukan hanya digunakan sebagai tempat beribadah, namun dijadikan sebagai tempat untuk mensiarkan zikir kepada warga.
Baca juga: Kolaborasi Bhabinkamtibmas dengan Tokoh Pemuda di Siak Dalam Cooling System Pilkada 2024 Damai
"Rumah suluk bukannya hanya tempat berdzikir tetapi juga berperan sebagai pusat pendidikan, penggalian ilmu serta penyebaran syiar islam. Kami harapkan dapat memfungsikan rumah suluk ini dengan baik dan pengelolaan manajemen yang baik," jelas Wan Jakh yang didampingi Manager SHR Siak, Syamsuriyah M Hasyim dan Manager CD, Benni Logiardi.(***)