Menu

Kawasan Mentawai di Sumbar Disebut Berpotensi Digoyang Gempa 8,9 Richter, Ini Penjelasan BMKG

Siswandi 6 May 2019, 16:14
Ilustrasi
Ilustrasi

"Mau tidak mau bencana tersebut juga akan menimpa Bengkulu, terutama Muko-muko. Maka kita yang tinggal di sepanjang pantai barat harus tetap waspada dan diberikan edukasi, sembari tetap berdoa agar hal tersebut tidak terjadi," ujarnya.

Menurutnya, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan masyarakat terkait gempa. Bila gempa terjadi dengan durasi hingga 30 detik, baik lemah mau pun kuat, maka masyarakat khususnya yang bermukim di sekitar kawasan pantai, harus segera mengungsi. ***

Halaman: 12Lihat Semua