Ingin Coba Hidangan Nasi yang Berbeda, Coba Resep Nasi Panggang Tuna Praktis
RIAU24.COM - Kebanyakan nasi diolah menjadi nasi goreng, nasi kuning, nasi gurih, atau nasi bakar. Ternyata nasi juga bisa dikreasikan menjadi nasi panggang dengan tampilan yang menarik dan menggugah selera.
Mirip dengan caserole, ada banyak cara mengolah nasi panggang, salah satunya adalah mengombinasikannya dengan ikan tuna. Berikut ini bahan dan cara membuatnya.
Bahan:
1 sdm margarin