Menu

Punya Kurma Tropis KL1 Ternyata Jantan? Jangan Dibuang, Ini Alasannya

Riki Ariyanto 9 Aug 2019, 08:42
Rafi petani kurma di Kota Pekanbaru menunjukkan kurmanya yang sedang berbuah (foto/riki)
Rafi petani kurma di Kota Pekanbaru menunjukkan kurmanya yang sedang berbuah (foto/riki)

RIAU24.COM -  Jumat 9 Agustus 2019, Di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau masyarakat tengah semangat membudidayakan kurma. Terutama kurma tropis KL1 asal Thailand termasuk paling banyak ditanam.

Namun budidaya kurma umumnya punya sisi unik. Yaitu kurma belum diketahui jantan atau betinanya sampai mengeluarkan bunga. Sehingga tak jarang kurma yang ditanam tidak berbuah, karena ternyata kurma tropis KL1 nya jantan.

zxc1


Namun menurut Petani Kurma di Pekanbaru, Muhammad Rafi mestinya kurma jantan tidak perlu dibuang. "Banyak yang tidak tahu, kalau kita menanam atau membudidayakan kurma dari biji itu kecenderungannya akan menghasilkan kurma jantan," sebut Rafi.
Halaman: 12Lihat Semua