Menu

Kado HUT Ke-62, Riau Terbanyak Hotspot di Pulau Sumatera

Riki Ariyanto 9 Aug 2019, 19:43
Anak sekolah di Pekanbaru memakai masker akibat kabut asap dari kebakaran hutan dan lahan di Riau (foto/amri)
Anak sekolah di Pekanbaru memakai masker akibat kabut asap dari kebakaran hutan dan lahan di Riau (foto/amri)

zxc2

Hotspot Riau tersebar paling banyak di Siak 5 titik, Bengkalis 4 titik, Pelalawan 4 titik, dan Indragiri Hulu 1 titik. Hanya saja hotspot Riau dengan tingkat kepercayaan di atas 70 persen hanya ada 6 titik. Tersebar di Siak 5 titik dan Rokan Hilir 1 titik.


Untuk jarak pandang di Dumai 5 kilometer, lalu Pelalawan 4 kilometer dan keduanya berstatus ada asap. Sementara Pekanbaru masih 10 kilometer dan Rengat 7 kilometer.

Halaman: 12Lihat Semua