Diskes Meranti Minta Masyarakat Jangan Malu Cek HIV/AIDS di Puskesmas
Selain itu Diskes juga akan melakukan pendampingan kepada penderita HIV/AIDS. “Kita akan terus membina dan memberikan pendampingan terhadap penderita. Sehingga mereka tidak merasa putus asa dan pengidap bisa terus melanjutkan hidup seperti biasanya,” sebut Muhammad Fakhri. (R24/mad)
Baca juga: Laksanakan Cooling System Pilkada Damai, Kapolsek Tebingtinggi Barat Gandeng Camat dan Masyarakat