Kapolres Pelalawan Tingkatkan Patroli di Daerah Rawan Penyelundupan Narkoba dan Barang Ilegal

Kapolres Pelalawan AKBP M Hasyim Risahondua (foto/ardi)
"Laporkan ke kita jika ada yang mencurigai. Kita sangat harapkan itu. Untuk kemajuan Kabupaten Pelalawan," tukas Kapolres Pelalawan AKBP M Hasyim Risahondua.