Pilkada Bengkalis, Dari Sembilan Orang Baru Empat Orang yang Kembalikan Formulir ke Gerindra
RIAU24.COM - BENGKALIS- Dari sembilan orang Bakal Calon (Balon) Bupati Bengkalis baru empat orang yang mengembalikan folmulir pendaftaran ke DPD Partai Gerindra Jalan Antara Kecamatan Bengkalis.
Baca juga: Bupati Kasmarni Terima Penghargaan Dari UMRI
zxc1
Kedatangan rombongan Muhammad ini disambut, Ketua DPC Partai Gerindra Syamsuddin dengan didampingi Ketua Panitia Penjaringan Balon Bupati Bengkalis periode 2021-2029, Iskandar dan sejumlah pengurus lainnya.