Menu

Pjs Danramil 08 Mandah Temukan Titik Api di Perkebunan Kelapa Milik Warga

Ramadana 12 Nov 2019, 22:40
Pjs Danramil 08/Mandah Pelda Suryadi melaksanakan pengecekan titik hospot di lokasi perkebunan kelapa milik warga (foto/Rgo)
Pjs Danramil 08/Mandah Pelda Suryadi melaksanakan pengecekan titik hospot di lokasi perkebunan kelapa milik warga (foto/Rgo)

RIAU24.COM - INHIL- Saat Pjs Danramil 08/Mandah Pelda Suryadi melaksanakan pengecekan titik hospot di lokasi perkebunan kelapa dan semak belukar milik masyarakat Dusun Bagong Alang, Desa Belaras Barat Dusun, Parit Baru Mendahara, Kecamatan Mandah, ditemukan titik api.

zxc1


Pelda Suriadi mengungkapkan bahwa setelah dilakukan pengecekan bersama anggota Polsek Mandah dan masyarakat setempat di koordinat 1.C0, 0°0'57"N, 103°36'46".0"E, Confindence 56 persen, ditemukan titik api.

"Ya kami telah meninjau lokasi pada titik koordinat tersebut, kami menemukan titik api di Lahan kebun milik saudara Alil (45 tahun),  lahan tersebut masih pruduktif di Dusun Bagong Alang, Desa Belaras Barat Kecamatan Mandah," ujar Pelda Suriadi saat dikonfirmasi, Selasa 12 November 2019.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua