Menu

Tips Liburan ke Bandung yang Perlu Disimak

Muhardi 27 Nov 2019, 06:48
Sumber Foto : http://anekatempatwisata.com/wp-content/uploads/2018/03/Farm-House-Lembang.jpg
Sumber Foto : http://anekatempatwisata.com/wp-content/uploads/2018/03/Farm-House-Lembang.jpg

Banyak sekali tempat menginap di Bandung mulai dari yang murah meriah hingga hotel bintang lima. Memilih penginapan yang dekat dengan lokasi tujuan, Anda bisa menghemat watu yang Anda perlukan, selain itu Anda juga bisa menghemat biaya transportasi selama Anda berlibur.

6. Oleh-Oleh Khas Bandung

Panduan bagi Anda yang berkunjung ke Bandung ialah dengan merencanakan belanja oleh-oleh yang akan dibawa pada saat Anda pulang kembali ke rumah Anda. Anda bisa mendata, siapa saja yang akan Anda beri oleh-oleh setelah Anda selesai perjalanan. Jenis oleh-oleh yang beraneka ragam tentu menjadi salah satu keunikan kota Bandung. Anda memiliki banyak opsi untuk memilih oleh-oleh apa yang akan Anda berikan.

7. Wisata Kuliner Unik di Bandung

Tidak lengkap jika Anda berlibur ke Bandung namun tidak mengisinya dengan berwisata kuliner. Banyaknya ragam dan menu yang unik dihadirkan oleh para pengusaha kuliner. Anda bisa merasakan kenikmatan menu kuliner khas Bandung, tidak melulu berada di restorang mahal. Anda bisa mulai dari tempat makan yang berada didekat tempat tujuan wisata yang sedang Anda kunjungi.***

​​​

Halaman: 23Lihat Semua