Menu

RSUD Indrasari Bukti Suksesnya Pembangunan Kesehatan di Kabupaten Inhu

Riki Ariyanto 15 Dec 2019, 09:10
Bupati Indragiri Hulu, Riau, H. Yopi Arianto SE juga dinilai sangat berhasil dalam membangun infrastruktur bidang kesehatan. Hal itu dapat dilihat dengan mata telanjang, salah satunya adalah pembangunan gedung RSUD (Rumah Sakit Umum Daerah) Indrasari Rengat (foto/ist)
Bupati Indragiri Hulu, Riau, H. Yopi Arianto SE juga dinilai sangat berhasil dalam membangun infrastruktur bidang kesehatan. Hal itu dapat dilihat dengan mata telanjang, salah satunya adalah pembangunan gedung RSUD (Rumah Sakit Umum Daerah) Indrasari Rengat (foto/ist)

Diantaranya, Puskesmas Pangkalan Kasai Kecamatan Sebrida, Puskesmas Sungai Lala, Puskesmas Kuala Cenaku, Puskesmas Sipayung Kecamatan Rengat, Puskesmas Seberida Kecamatan Batang Gansal, Puskesmas
Pekanheran Kecamatan Rengat Barat, Puskesmas Peranap, dan Puskesmas Air Molek Kecamatan Pasir Penyu.

Disebutkan Elis, kesehatan merupakan salah satu indikator untuk melihat tingkat kesejahteraan masyarakat. Dan pemerintah memiliki kewajiban utama dalam rangka meningkatkan kesejahteraan rakyatnya.

Halaman: 789Lihat Semua