Bupati dan Forkopimda Bengkalis Gelar Rapat Zero Karhutla
"Semua harus bersinergi, Pemerintah, maupun masyarakat dari sekarang sudah mempersiapkan diri, mengingat karhutla merupakan ancaman besar bagi Negara dan Daerah," tutur Amril lagi.
Baca juga: Sambang Warga Tempat Pangkas Rambut, Bhabinkamtibmas Polsek Siak Kecil Ajak Warga Tangkal Hoak
Hadir dalam acara Asisten Pemerintahan Hj Umi Kalsum, Asisten Perekonomian dan Pembangunan H Heri Indra Putra, Asisten Administrasi Umum H Tengku Zainuddin, Staf Ahli Bupati Bengkalis Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Haholongan.
Kemudian, Ketua Lembaga Adat Melayu Riau Kabupaten Bengkalis H Zainuddin Yusuf, Kepala Perangkat Daerah dilingkungan Pemkab Bengkalis, Camat se-Kabupaten Bengkalis, serta Babinsa dan Babinkamtibmas se-Kabupaten Bengkalis.(R24/Hari)