Menu

Memasuki Musim Kemarau Fase Pertama, Pemkab Siak Upayakan Berbagai Pencegahan

Lina 9 Jan 2020, 14:39
Memasuki Musim Kemarau Fase Pertama musim Pemkab Siak berupaya melakukan pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah Siak (foto/int)
Memasuki Musim Kemarau Fase Pertama musim Pemkab Siak berupaya melakukan pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah Siak (foto/int)

RIAU24.COM - SIAK- Mulai Memasuki Musim Kemarau Fase Pertama musim Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Siak berupaya melakukan pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah Siak.

Kabupaten Siak merupakan salah satu daerah yang rawan terjadi bencana kebakaran Karhutla pada musim kemarau panjang.

zxc1 


Guna pencegahan karhutla di wilayah Kabupaten Siak, Bupati Siak Alfedri MSi meminta peran camat dan penghulu kampung agar meningkatkan kewaspadaan saat memasuki musim kemarau seperti sekarang, jangan sampai terjadi kebakaran lahan dan hutan  di wilayahnya seperti sebelumnya.
Halaman: 12Lihat Semua