Setelah Maluku, Siang Ini Gempa 3,9 Magnitudo Guncang Papua Barat
"Lokasi gempa berpusat berada di laut 26 kilometer utara Sorong, kedalaman 14 Kilometer dan dirasakan di Sorong," sambung @infoBMKG.
Hanya saja belum ada info lanjutan apakah ada kerusakan akibat gempa Sorong tersebut. (Riki)
Hanya saja belum ada info lanjutan apakah ada kerusakan akibat gempa Sorong tersebut. (Riki)