Presiden Jokowi Beri Apresiasi Tinggi PT APR Berinvestasi di Pelalawan
Untuk diketahui, Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) tahun ini hampir Rp2.200 triliun. Sedangkan setiap pemerintah daerah memiliki Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) masing-masing.
"APBN dan APBD itu pengaruhnya terhadap pertumbuhan ekonomi hanya 23 persen. Itu hanya stimulus," kata Jokowi.
Untuk APBN saja, pengaruhnya hanya 16 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) ekonomi. Di semua negara paling tidak lebih sama.
Baca juga: Komisi IV DPRD Riau RDP Dengan ESDM
Untuk APBN saja, pengaruhnya hanya 16 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) ekonomi. Di semua negara paling tidak lebih sama.