Waspada Virus Corona, Warga Bengkalis Masih Banyak Tak Pakai Masker, Ini Penyebabnya
Dalam hal tersebut, Rahmat merasa aneh, bahwa biasanya di Bengkalis sangat mudah untuk mendapatkan masker,"Tadi saya sudah mendatangi apotek. Namun mereka mengatakan kehabisan stok. Rencana saya mau beli satu kotak buat stok dirumah, tapi tidak ada," ucapnya lagi.
Baca juga: Sambang Warga Tempat Pangkas Rambut, Bhabinkamtibmas Polsek Siak Kecil Ajak Warga Tangkal Hoak
zxc2
Baca juga: Cooling System Bersama Warga, Bhabinkamtibmas Sampaikan Hargai Demokrasi Jelang Pilkada Tahun 2024
Sementara, dari pantauan Riau24.com dilapangan, di kota Bengkalis terlihat warga masyarakat rata rata tidak mengenakan masker. Apakah itu memang sulitnya mendapatkan masker atau di Pulau Bengkalis sendiri belum adanya virus Corona tersebut.