Menu

Bupati Pelalawan Apresiasi Bantuan Alat Pencegahan Covid-19 Dari PT RAPP

Riki Ariyanto 24 Mar 2020, 20:11
RAPP (APRIL Group) yang ikut serta membantu pemerintah dalam mempersiapkan sejumlah alat pelindung diri (APD) kepada masyarakat (foto/ist)
RAPP (APRIL Group) yang ikut serta membantu pemerintah dalam mempersiapkan sejumlah alat pelindung diri (APD) kepada masyarakat (foto/ist)

zxc2

"Kami berterima kasih kepada RAPP atas dukungannya dan kepada masyarakat agar memperhatikan kesehatan diri, keluarga, dan tamu di rumah dengan cara selalu memakai masker, tidak bersentuhan atau _social distancing_, serta tidak bersin di dekat orang lain," kata Harris didampingi Sekda, Tengku Mukhlis dan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pelalawan, Asril.

Adapun sejumlah bantuan yang diberikan RAPP antara lain berupa alat pembersih tangan (hand sanitizer), sabun, pembersih lantai, kain pembersih, poster dan spanduk sosialisasi. Bantuan alat kebersihan tersebut diserahkan RAPP kepada tempat-tempat umum, seperti Posyandu, Rumah Ibadah, dan Fasilitas umum lainnya.

Halaman: 123Lihat Semua