Memasuki Umur 43 Tahun, Buffon Masih Yakin Fit dan Siap Bela Juventus Satu Musim Lagi

Buffon dikabarkan siap membela Juventus satu musim lagi demi melepas rasa penasaran akan trofi Liga Champions (foto/int)
Seperti yang diketahui, musim ini Juventus mengandalkan Wojciech Szczesny dan menjadikan Buffon kiper pelapis saja.
zxc2