Menu

Meranti Satu-satunya Kabupaten di Riau Tanpa PDP

Alwira 5 May 2020, 09:53
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir (foto/Wira)
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir (foto/Wira)

RIAU24.COM - Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir mengatakan sejauh ini, hanya kabupaten Kepulauan Meranti yang tidak ada Pasien Dalam Perawatan (PDP) yang dirawat.

zxc1


"Pasien kasus positif terdistribusi di 33 rumah sakit rujukan yang ada di 11 kabupaten dan kota di Riau. Hanya di Kepulauan Meranti yang tidak ada PDP yang dirawat," kata Mimi, Senin (4/5/2020) sore.

Kemudian terang dia, hasip rapid test per 3 Mei, sudah mencapai 72,29 persen atau 6.863 dari rapid test yang sudah dikirim ke kabupaten/kota sebanyak 9.660.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua