Tak Lakukan Penyesuaian Harga, Ini Daftar Harga DFSK Terbaru
RIAU24.COM - Pabrikan otomotif asal China, DFSK sudah cukup lama hadir di Indonesia. Saat ini, produsen tersebut juga sudah menjual berbagai merknya.
Dilansir dari Otodriver.com, pada periode Juli 2020 ini, terpantau merek DFSK tidak melakukan penyesuaian harga.
Baca juga: Honda Community Gas ke Honda Bikers Day 2024: Persiapan dan Edukasi Keselamatan bagi Bikers
Untuk kamu yang ingin membeli DFSK, berikut ini harganya. Harga tersebut dapat berubah sewaktu-waktu:
DFSK Glory 580:
Baca juga: AHM Luncurkan Honda ICON e: dan CUV e:
DFSK Glory 580 1.8 L M/T Comfort: Rp 252,9 jutaDFSK Glory 580 1.5 Turbo CVT Comfort: Rp 289 juta