Pondok Pesantren Kembali Dibuka Saat Pandemi COVID -19, Ini Pesan Alfedri
Alfedri lalu menyampaikan harapan agar pelaksanaan disiplin ibadah dan disiplin protokol kesehatan dilaksanakan serentak oleh segenap santri,sebab ia tidak ingin adanya generasi hilang karena covid-19.
"Kita semua pasti tidak ingin ada lost generation, atau generasi hilang karena Covid-19, jangan sampai itu terjadi dalam klaster pondok pesantren. Untuk itu,mari berupaya bersama-sama mendisiplinkan diri dalam ibadah dan mentaati protokol kesehatan dilaksanakan serentak dan beriringan, agar santri tetap bisa belajar dan aman Covid-19,” tegasnya.
Bupati Alfedri menekankan,betapa pentingnya menjaga generasi islami untuk tetap terus dapat belajar mendalami agama,sebagai bekal hidup,terutama dalam menghadapi wabah.
Bupati Alfedri menekankan,betapa pentingnya menjaga generasi islami untuk tetap terus dapat belajar mendalami agama,sebagai bekal hidup,terutama dalam menghadapi wabah.