50 Personil Polres Inhil Jalani Tes Swab Covid-19
Kapolres Inhil, AKBP Dian Setyawan mengatakan tes swab dilaksanakan bagi personel pengemban tugas pelayanan. Dimana mereka merupakan personel yang berada di garda terdepan pelayanan kepolisian kepada masyarakat.
zxc2