Menu

Targetkan Jadi Sentra Jeruk Nipis, RAPP Bantu Ribuan Bibit ke Desa Rambahan dan Koto Inuman

Riki Ariyanto 10 Sep 2020, 20:42
Targetkan Jadi Sentra Jeruk Nipis, RAPP Bantu Ribuan Bibit ke Desa Rambahan dan Koto Inuman (foto/ist)
Targetkan Jadi Sentra Jeruk Nipis, RAPP Bantu Ribuan Bibit ke Desa Rambahan dan Koto Inuman (foto/ist)

zxc2

Bibit jeruk nipis tersebut diserahkan kepada petani yang tergabung dalam Kelompok Tani (Koptan) Mitra Sejati di Desa Rambahan dan Koptan Subur Makmur Desa Koto Inuman. Untuk tahap awal, bibit-bibit tanaman tersebut akan ditanam di halaman pekarangan masing-masing.

Ketua Koptan Subur Makmur, Martunus mengatakan bantuan tersebut akan sangat bermanfaat bagi para petani di daerahnya. Ia melihat peluang jeruk nipis bukan hanya untuk konsumsi rumah tangga, melainkan juga untuk industri minuman, kecantikan, dan kesehatan.

Halaman: 123Lihat Semua