Menu

Tinjau Pembangunan Kolam Bioflok di Kampung Libo Jaya, Ini Harapan Alfedri

Lina 14 Sep 2020, 16:52
Tinjau Pembangunan Kolam Bioflok di Kampung Libo Jaya, Ini Harapan Alfedri (foto/int)
Tinjau Pembangunan Kolam Bioflok di Kampung Libo Jaya, Ini Harapan Alfedri (foto/int)
Selain itu, Alfedri juga berpesan ketika masa panen sudah tiba dan sudah mendapat keuntungan, jangan lupa menyisihkan modal untuk masa pemeliharaan selanjutnya, seperti bibit dan pelet. 

"Setelah dapat keuntungan, jangan lupa untuk menyisihkan modal untuk masa pemeliharaan selanjutnya. Jadi kolam bioflok tersebut terus berlanjut dan terus menghasilkan", pesannya.

Kepala Dinas Perikanan dan Peternakan Susilawati mengatakan bahwa kolam Bioflok ini merupakan bantuan dari Kementerian Kelautan dan Perikanan, yang akan dikelola oleh koperasi Karya Mandiri Jaya Berkah Kampung Libo Jaya.

Halaman: 234Lihat Semua