Menu

Mendagri Tito Karnavian Pastikan Pilkades Ditunda, Ferdinand Hutahaean: Pilkada Serentak Juga Harus Ditunda

Riki Ariyanto 21 Sep 2020, 13:46
Mendagri Tito Karnavian Pastikan Pilkades Ditunda, Ferdinand Hutahaean: Pilkada Serentak Juga Harus Ditunda (foto/int)
Mendagri Tito Karnavian Pastikan Pilkades Ditunda, Ferdinand Hutahaean: Pilkada Serentak Juga Harus Ditunda (foto/int)

RIAU24.COM -  Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memastikan sebanyak 3.000 Pilkades se Indonesia ditunda. Hal itu tak terlepas dari wabah Covid-19 yang kian parah.

zxc1


Politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean menilai Mendagri Tito Karnavian juga harus menunda Pilkada serentak 2020. Hal itu dilakukan sampai vaksin diedarkan.

Hal itu disampaikan Ferdinand Hutahaean lewat akun twitter. "Pak Tito, Pilkada serentak juga harus ditunda setidaknya hingga Mei 2021 setelah vaksin beredar di masyarakat!" cuit @FerdinandHaean3, Senin (21 September 2020).

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua