Menu

Tahun 2021 APBD Siak Merosot Rp2,2 Triliun, Ini Penyebabnya

Lina 26 Nov 2020, 14:19
Tahun 2021 APBD Siak Merosot Rp 2,2 Triliun (foto/lin)
Tahun 2021 APBD Siak Merosot Rp 2,2 Triliun (foto/lin)

Indra menyampaikan, dalam R-APBD 2021 yang ditargetkan sekitar Rp1,7 triliun itu didapat dengan rincian Pendapatan Asli Daerah (PAD) direncanakan Rp237,9 miliar, PAD tersebut bersumber dari empat komponen yaitu pajak daerah Rp106,3 miliar, retribusi daerah Rp18,5 miliar, penghasilan lain daerah yang dipisahkan sebesar Rp58,6 dan lain-lain pendapatan daerah yang sah sebesar Rp54,4 miliar lebih. 

zxc2

Kemudian, kata dia, dari pendapatan transfer direncanakan Rp1,5 triliun berasal dari transfer pemerintah pusat Rp1,3 triliun dan transfer antar daerah dana bagi hasil pajak provinsi sebesar Rp115,6 miliar. 

Halaman: 123Lihat Semua