Kaget, Nagita Slavina Lupa Lepas Label Harga dan Bon Hadiah Zaskia Sungkar
RIAU24.COM - Pasangan artis Zaskia Sungkar dan Irwansyah yang baru saja dikaruniai momongan mendapat perhatian dari Nagita Slavina.
Saking bahagianya, ia menyempatkan diri berkunjung ke rumah pasanga artis tersebut sambil membawa hadiah.
Naasnya, saat memberikan hadiah, wanita yang akrab disama Gigi ini lupa melepaskan label harga sekaligus bon belanjaan dari barang bawaanya tersebut.
Hadiahnya berupa lembar pakaian dengan model yang menggemaskan.
Ketika melihatnya, ia kemudian terkejut melihat label harga belum dilepas.
Mengetahui hal ini dia dengan cepat melepaskan label harganya.