Dinilai Oleh 93 Wartawan Dunia, Inilah Mobil Terbaik Dunia Tahun 2021
Kendaraan yang memenuhi syarat untuk penghargaan Mobil Terbaik Dunia Tahun Ini harus diproduksi dalam volume setidaknya 10.000 unit/tahun, harus memiliki harga di bawah harga mobil mewah di pasar utamanya, dan harus dijual di setidaknya dua besar pasar di dua benua terpisah, antara 1 Mei 2020 dan 1 Mei 2021.
World Car Awards juga memberikan penghargaan dalam beberapa kategori. Honda e hingga Porsche 911 Turbo mendapat penghargaan di masing-masing kategori. Detailnya sebagai berikut:
Mobil Urban Terbaik 2021: Honda e- Mobil Mewah Terbaik 2021: Mercedes-Benz S-Class- Mobil dengan Desain Terbaik 2021: Land Rover Defender- Mobil Performa Tinggi Terbaik: Porsche 911 Turbo.***
Baca juga: Bahaya Penggunaan Ponsel Saat Berkendara