Jemput Bola, Bupati Alfedri Jumpai Dirjen Cipta Karya Kementrian PUPR, Ajukan Proposal Pembangunan Siak 2022
“Seban saat ini KITB belum mempunyai sumber air bersih yang memadai. Ini adalah investasi untuk pembangunan di lokus-lokus sumber ekonomi masa depan kabupaten Siak,” kata dia.
Selain itu, kata Irving, Alfedri juga berkeinginan menuntaskan penataan kawasan kumuh menjadi kawasan ramah lingkungan dan bersih di daerah padat penduduk, yakni di Perawang dan Kandis Kota.
“Rencana-rencana ini perlu didukung bersama supaya banyak pembangunan yang dilaksanakan dengan anggaran pusat di kabupaten Siak,” kata dia.