4 Hal Unik Mengenai Jepang, Nomor 1 Bikin Ilmuwan Penasaran
Selama bertahun-tahun, para ilmuwan mempelajari kebiasaan orang Jepang untuk menemukan rahasia umur panjang mereka. Diyakini bahwa pola makan mereka sangat berpengaruh dalam hal ini.
zxc2
Jepang memiliki lagu kebangsaan terpendek dan salah satu lagu kebangsaan tertua di dunia. Lagu berjudul Kimigayo hanya memiliki empat baris yang berarti Pemerintahan Yang Mulia. Lagu ini berasal dari puisi Jepang kuno yang ditulis sekitar tahun 794 hingga 1185.
3. Asal muasal kerajinan origami
Origami, seni melipat kertas, sering dikaitkan dengan budaya Jepang. Origami bertujuan untuk melipat selembar kertas biasa menjadi patung yang indah dan menarik serta desain yang rumit.