JPU Tuntut Seumur Hidup, Komplotan Peredaran Puluhan Kilogram Sabu dan 50 Ribu Butir Ektasi
Berdasarkan informasi tersebut, tim segera melakukan penyelidikan dan mendapat beberapa nama yang diduga terlibat sebagai jaringan bandar narkoba. Setelah 4 hari melakukan penyelidikan baik di darat maupun di laut, pada Senin kemarin tim berjaga jaga di wilayah pantai Jangkang. Dan ini sudah kesekian kali negara Malaysia menjadi sumber pemasukan narkoba ke Bumi Lancang Kuning.
Baca juga: Bupati Kasmarni Terima Penghargaan Dari UMRI