Anaknya Bunuh Diri Tak Lama setelah Cekcok Dengannya, Ibu Ini Tak Bisa Maafkan Diri Sendiri

Net
RIAU24.COM - 10 Oktober 2005, adalah kali terakhir Jenetta Barry, melihat putrinya hidup.
Baca juga: Donald Trump Tarik Rencana Pembersihan Etnis: Tak Ada yang Usir Rakyat Palestina dari Gaza
Satu setengah jam setelah perdebatan sengit antara ibu dan anak itu, Jenny, yang saat itu berusia 16 tahun, mengakhiri hidupnya.