Menu

Punyai Sejarah yang Unik, Inilah 5 Bendera Negara Tertua di Dunia

Fitrianto 27 Jan 2022, 11:17
IDN Times
IDN Times

RIAU24.COM -  1. Denmark.
Diperkirakan, bendera ini resmi digunakan pada tahun 1219 atau sebelumnya dan memegang Guinness World Record sebagai bendera nasional tertua yang masih digunakan. Terdapat legenda menarik seputar bendera nasional Denmark. Menurut cerita, pasukan Denmark gagal dalam perang salib di Estonia, tetapi setelah berdoa kepada Tuhan, sebuah bendera jatuh dari langit. Setelah itu, bendera dengan latar merah dan salib putih digunakan di Denmark. Tidak ada catatan sejarah atau faktual untuk legenda ini.

2. Austria.
Desain bendera nasional Austria didasarkan pada lambang dinasti Babenberg, dan pada awalnya bendera berwarna oranye-putih-biru.

Menurut legenda, bendera itu ditemukan oleh Duke Leopold V of Austria sebagai akibat dari pertempurannya selama Pengepungan Acre (1189-1191). Akibat pertempuran sengit, mantel putihnya benar-benar berlumuran darah. Karena terpesona dengan pola ini, ia kemudian mengadopsi warna dan skema sebagai bendera Austria. Pola tersebut baru diadopsi secara resmi pada tahun 1230.

3. Skotlandia.

Halaman: 12Lihat Semua