Bingung, Pria Ini Terima Surat dari 75 Tahun yang Lalu
RIAU24.COM - Seorang pria New Jersey mengaku bingung saat dua pucuk surat tiba di depan rumahnya.
zxc1
Baca juga: Pemadam Kebakaran Tak Berdaya, Api Dahsyat Los Angeles Tak Bisa Dilawan Sistem Air Apapun
Gary Katen mengatakan bahwa surat pertama yang tiba di rumahnya di Hackensack dicap pos pada tanggal 4 Mei 1946, memuat dua prangko 1 sen dan prangko 6 sen.