Mendag Zulkifli Hasan Sebut Punya Strategi Bereskan Harga Minyak Goreng
Sebagai informasi, Presiden Jokowi memberikan pekerjaan rumah (PR) kepada Zulhas selaku Mendag untuk mengurusi kebutuhan pokok dalam negeri.
Ia menambahkan yakin bisa segera menyelesaikan persoalan distribusi dan pengendalian harga minyak goreng yang setengah tahun terakhir tak kunjung teratasi.*
Baca juga: Duh, Pembantu Prabowo yang Satu Ini Dinilai Lebih Banyak Kontrofersinya Ketimbang Prestasi