Menu

Misteri Dibalik Indahnya Air Terjun Guruh Gemurai Kuansing

Zuratul 7 Jul 2022, 14:32
Potret Air Terjun Guruh Gemurai Kuantan Singingi/@ekplorprovriau
Potret Air Terjun Guruh Gemurai Kuantan Singingi/@ekplorprovriau

Suasana di sekitar air terjun sangat alami dan airnya sangat jernih ditambah lagi udaranya yang sejuk, dari atas pengunjung dapat melihat pemandangan daerah Kuantan Singingi yang berwarna hijau menyejukkan mata.

Fasilitas pun cukup memadai bagi para pengunjung, seperti tempat parkir yang luas, tempat beristirahat, musholla, dan juga tersedia pentas terbuka yang bisa di gunakan untuk melakukan acara seperti ulang tahun, pesta kecil dll.

Untuk masuk ke wisata Air Terjun Guruh Gemurai, anda akan di kenakan tiket masuk sebesar 2000 rupiah untuk anak-anak dan 3000 rupiah saja untuk orang dewasa. Dan biaya tiket parkir sebesar 2000 rupiah untuk roda 2 dan 5000 rupiah untuk kendaraan roda

Pada jalan bercabang setelah melewati Pasar Tradisional Lubuk Jambi, ambil jalan di sebelah kiri yang menanjak, setelah kurang lebih 15 menit melewati Desa Kasang akan terlihat gerbang masuk Air Terjun Guruh Gemurai di sebelah kanan jalan.

(nnd)

Halaman: 23Lihat Semua