2 Oktober: Fakta dan Peristiwa Sejarah Tanggal Ini, Hari Hewan Ternak Sedunia

Berikut beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 2 Oktober /stilkunst.de
1995
Band rock Inggris Oasis merilis album kedua mereka, "(What's the Story) Morning Glory?" Album ini terjual dengan rekor 347.000 kopi di minggu pertamanya.
1984
Tiga kosmonot Rusia kembali dari luar angkasa setelah menghabiskan rekor waktu 237 hari di orbit.
1976
Ticketmaster Entertainment Inc didirikan di Phoenix, Arizona.