Dirawat Dirumah Sakit, Ayu Ting Ting Sempat Gunakan Kursi Roda, Kenapa?
Ayu Ting Ting lantas menjalani perawatan di rumah sakit selama dua hari. Setelahnya, penyanyi 29 tahun itu sudah kembali beraktivitas. Sebagai ibu, Umi Kalsum sesungguhnya tidak tega melihat kondisi anaknya.
"Jujur, ibu sedih nak. Kasihan lihat kamu berangkat off air dari rumah sakit," kata Umi Kalsum.
Tidak ada yang bisa dilakukan Umi Kalsum selain mendoakan putrinya tersebut. "Semangat buat anak ibu. Semoga Allah selalu melindungi kamu," pungkasnya.
(***)