Menu

Amien Rais Dulu Haters Sekarang Pemuja Jokowi, Ada Apa dengan Pendiri Partai Ummat?

Amastya 2 Jan 2023, 08:59
Sikap Amien Rais berbeda terhadap Jokowi /
Sikap Amien Rais berbeda terhadap Jokowi /

“Jadi Insya Allah, kita mendukung, mudah-mudahan Presiden kita yang sekarang ini, Pak Jokowi itu, tanggal 20 Oktober 2024 sudah selesai, purnatugas. Insya Allah, menjadi guru bangsa, dan seterusnya,” paparnya.

Tidak lupa, ia meminta Jokowi berkomitmen untuk menyelenggarakan pemilu tepat waktu, sesuai jadwal yang sudah ditentukan.

“Ini massage saya kepada Presiden Jokowi. Mudah-mudahan Pemilu 2024 jangan pernah ditunda atau diundur. Karena tidak ada alasan,” ungkapnya.

Puji KPU

Tak hanya memuji Jokowi, Amien Rais juga memuji jajaran KPU. Pujian itu berkaitan dengan kinerja KPU yang mau terbuka dengan perbaikan setelah Partai Ummat dinyatakan Tidak Memenuhi Syarat (TMS).

Menurutnya tanpa sikap keterbukaan KPU, Partai Ummat mungkin tak bisa berjuang untuk menjadi kontestan Pemilu 2024.

Halaman: 123Lihat Semua