Menu

6 Maret: Fakta dan Peristiwa Tanggal Ini, Hari Strategi Konservasi Sedunia

Amastya 6 Mar 2023, 08:34
Berikut beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 6 Maret /net
Berikut beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 6 Maret /net

RIAU24.COM Tanggal 6 Maret diperingati sebagai Hari Strategi Konservasi Sedunia sejak tahun 1980. Hari Strategi Konservasi Sedunia disebut juga World Conservation Strategy Day adalah hari penting yang diperingati di seluruh dunia sebagai bentuk peringatan dirilisnya dokumen World Conservation Strategy (WCS) atau dokumen Strategi Konservasi Sedunia.

Tanggal 6 Maret juga merupakan hari ke-64 dalam tahun 2023 dan tersisa 301 hari lagi hingga kita mencapai akhir tahun.

Tahukah Anda bahwa pada hari ini pada tahun 1869, tabel periodik pertama disajikan oleh Dmitri Mendeleev? Tabel itu muncul di buku teksnya ‘The Principles of Chemistry’.

Tidak hanya itu, berikut beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 6 Maret, dirangkum Riau24 dari berbagai sumber:

2018

Halaman: 12Lihat Semua