Menu

Pekerja Generasi Z Lebih Rentan Terkena Neuropati, Kenapa? 

Zuratul 12 Jun 2023, 15:06
Pekerja Generasi Z Lebih Rentan Terkena Neuropati, Kenapa?. (detik.com/Foto)
Pekerja Generasi Z Lebih Rentan Terkena Neuropati, Kenapa?. (detik.com/Foto)

RIAU24.COM - Gaya hidup masyarakat akhir-akhir ini sering menjadi perhatian bagidunia kesehatan. 

Pasalnya, gaya hidup masyarakat dinilai sudah tidak sehat, khusunya untuk gen Z. 

Salh satu penyakit yang mudah menyerang karena gaya hidup yang kurang sehat in yaitu neuropati. 

Vice Secretary General Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia (PERDOSSI), dr.Winnugrohi Wiratman.Sp.N(K),Ph.D, mengatakan pola hidup patra gen Z ini meningkatkan risiko neuropati. 

Ditambahlagi pekerjaan generasi Z yang berfokus pada penggunaan teknologi membuat mereka mudah mengalami gangguan pada sarafnya. 

Berdasarkan penjelasan dr. Winn, penggunaan teknologi membuat para gen Z jarang bergerak dan hanya fokus pada komputer. 

Halaman: 12Lihat Semua