Menu

Kado HUT Riau ke-66, Gubri: Riau Pusat Ekonomi Sumatera

Alwira 9 Aug 2023, 14:31
Gubri Syamsuar bersama tamu undangan di Upacara HUT Riau ke 66.
Gubri Syamsuar bersama tamu undangan di Upacara HUT Riau ke 66.

RIAU24.COM - Provinsi Riau saat ini memasuki usia 66 tahun, telah banyak perkembangan yang dialami oleh negeri berjuluk Bumi Lancang Kuning. Mulai dari Indeks Pembangunan Manusia (IPM), hingga menjadi salah satu pusat perekonomian di Sumatera.

Dijelaskan Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar, capaian IPM pada tahun 2022 sebesar 73,52 (kategori tinggi), lebih tinggi dari capaian Nasional, yaitu sebesar 72,91. Dengan demikian, IPM Provinsi Riau berada pada peringkat tujuh se Indonesia.


Gubri Syamsuar pimpin upaca HUT Riau ke 66.

Hal ini disampaikan Gubri saat mempimpin upacara peringatan HUT Ke-66 Provinsi Riau. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman Kantor Gubernur, Jalan Sudirman, Kota Pekanbaru, Rabu (09/08/2023).

Halaman: 12Lihat Semua