Pemda Bengkalis Teken MoU Jaga Zona Pertanian, Perekonomian dan Perindustrian
Kemudian usai melakukan MoU, Wakil Bupati H. Bagus Santoso mengatakan bahwa MoU dan program Jaga Zapin ini adalah sebagai langkah proaktif Kejaksaan Tinggi Riau untuk mengawal industri komoditas strategis sawit Riau yang merupakan pilar ekonomi.
“Langkah awal kita akan berdiskusi dan memantau supaya harga sawit segera stabil, khususnya di Kabupaten Bengkalis,” ujar Bagus.
Makanya Mou ini dilaksanakan salah satunya untuk memastikan pelaksanaan merata di Provinsi Riau, karena program ini akan diluncurkan di setiap Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau, dengan itu akan mudah melakukan koordinasi dengan kab/kota lainnya terkait kestabilan harga.
Baca juga: Bupati Kasmarni Terima Penghargaan Dari UMRI