Pemilu Serentak 2024, Bupati Kasmarni Mengajak Stakeholder Jalin Sinergi

Rapat Pemilu di kantor Bawaslu
"Harapan kami, semua kita dapat memperkuat sinergi serta menjalankan tugas dan peran tersebut dengan baik, terukur dan terarah, dan yang terpenting sesuai dengan aturan yang berlaku," harap Bupati.