Ketika PBNU Sudah Tidak Netral Lagi

Bendera Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Sumber: kompas.id
Arahan itu diungkap dalam sebuah pertemuan PBNU di Surabaya.
Menurutnya, arahan untuk memberikan dukungan ke pasangan calon nomor urut 2 ini disampaikan langsung oleh Rais A’am PBNU KH. Miftachul Achyar dan Ketua Umum PBNU KH. Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya.