Menteri Ekonomi Airlangga Respons Ahok: Siapa yang Enggak Bisa Kerja?
Ahok membantah memberi pernyataan Jokowi tidak bis akerja karena pernyataannya itu telah dipotong-potong.
"Bukan, justru jangan dipotong, konteksnya apa," tanya Ahok menjawab wartawan di Kupang Rabu (7/2).
Dia mengatakan, tidak mungkin dirinya yang pernah bekerja bersama Jokowi lalu menyerang Jokowi.
"Kalau dibilang saya gila pun mau nyerang Pak Jokowi dan Gibran saya pun tidak beg-bego amat," katanya.
Baca juga: Duh, Pembantu Prabowo yang Satu Ini Dinilai Lebih Banyak Kontrofersinya Ketimbang Prestasi
Ahok mengatakan tidak akan mungkin dia menyerang Jokowi di depan umum, apalagi mereka pernah bekerja sama sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta.
(***)