Tanda Kolesterol Naik yang Muncul di Kaki, Nyeri hingga Perubahan Warna Kulit
Dikutip dari berbagai sumber, berikut tanda kolesterol naik pada kaki yang disebabkan oleh PAD.
1. Nyeri dan kram
Salah satu gejala PAD yang paling umum adalah nyeri dan kram pada kaki. Gejala ini terjadi ketika pembuluh arteri kaki tersumbat, sehingga menghambat aliran darah menuju bagian bawah tubuh.
Nyeri bisa muncul pada bagian kaki manapun, mulai dari betis, paha, hingga pantat. Nyeri sering terjadi setelah melakukan aktivitas fisik seperti berjalan atau jogging, dan menghilang saat beristirahat. Kolesterol tinggi yang terus menerus juga dapat menimbulkan kerusakan pada arteri kaki. Hal ini dapat membuat pengidap PAD mengalami kram dan kejang, terutama di malam hari.
Salah satu gejala PAD yang paling umum adalah nyeri dan kram pada kaki. Gejala ini terjadi ketika pembuluh arteri kaki tersumbat, sehingga menghambat aliran darah menuju bagian bawah tubuh.
Nyeri bisa muncul pada bagian kaki manapun, mulai dari betis, paha, hingga pantat. Nyeri sering terjadi setelah melakukan aktivitas fisik seperti berjalan atau jogging, dan menghilang saat beristirahat. Kolesterol tinggi yang terus menerus juga dapat menimbulkan kerusakan pada arteri kaki. Hal ini dapat membuat pengidap PAD mengalami kram dan kejang, terutama di malam hari.